Frequently asked Questions

Lintas Home adalah layanan Internet Unlimited dari PT. Lintas Jaringan Nusantara dengan kecepatan sampai dengan 100 Mbps yang ditujukan bagi pelanggan di segmen personal dan SOHO.

Dengan kecepatan yang tinggi dan kualitas koneksi yang lebih stabil, Lintas Home menawarkan pengalaman berselancar di internet yang lebih memuaskan. Anda tidak perlu khawatir koneksi terputus, buffering saat menonton video/film, dan lag di tengah permainan game online. 

Lintas Home menggunakan jaringan Fiber Optik dengan teknologi FTTh / FTTx untuk melayani internet dari Router Distribusi s/d lokasi pelanggan (100% Fiber Optik). 

Sebagai ilustrasi, untuk mendownload file movie HD sebesar 4,5GB, waktu yang diperlukan dengan koneksi ADSL adalah 60 menit, sedangkan dengan koneksi fiber hanya 6 menit.

Lintas Home tidak menerapkan FUP pada seluruh paket layanan. Lintas Home tidak memberikan layanan data dengan batas quota ataupun penurunan kecepatan pada batas quota penggunaan tertentu kepada seluruh pelanggan, agar pelanggan memiliki pengalaman dalam mengakses internet super cepat tanpa batas.

Kami akan menginstal perangkat Optical Network Terminal (ONT)* yang berfungsi sebagai gateway untuk menyambungkan fiber dengan perangkat lainnya.

Lintas Home menyediakan paket dengan pilihan kecepatan mulai dari 10Mbps s/d 100Mbps. Anda dapat melihat rincian paket beserta harga dan menu untuk mendaftar (registrasi) dengan mengklik tautan ini.

Proses administrasi layanan Lintas Home akan selesai pada hari yang sama (tidak termasuk Sabtu – Minggu dan hari libur), setelah proses registrasi diselesaikan oleh staff sales kami (biasanya membutuhkan waktu 1 s/d 2 hari kerja). Proses instalasi jaringan mungkin memakan waktu sekitar 7 hari s/d 14 hari kerja.

Pelanggan Lintas Home dapat menghubungi Customer Service (CS) Lintas Home dengan beberapa metode komunikasi sebagai berikut:

  1. Layanan Support Ticket yang tersedia pada billing system Lintas Home.